Kali ini saya akan membuat tips sederahana bagaiamana cara membuat format mata uang atau currency pada Microsoft word 2007 - 2013.
Andaikan saja saya mempunyai Mail merge yang mempunyai total rupiah yang harus di bayar seperti pada gambar berikut. (Disini saya anggap semua sudah tau cara membuat mailmerge ya)
Total dibayar |
Kita dapat melihat pada bagian "Total Dibayar" formatnya masih belum terlihat seperti mata uang / format currency.
Apa yang harus kita lakukan? cukup dengan klik kanan pada field uang tersebut kemudian pilih Edit Field.... Seperti terlihat pada gambar berikut ini.
Setelah dipilih akan muncul windows baru kemudian pilih Field Codes.
Baca Juga
- Cara Menghilangkan Tombol Shutdown dari Start Menu Windows 7/8/10
- cara membuat hotspot di windows 10 Dengan Mudah
- Super Hidden in Windows
- Tutorial Penggunaan Fitur Baru di Android 13
- Extension Picture in Picture: Cara Mudah Menonton Video Youtube di Layar Kecil Tanpa Langganan Premium
- Script Disabled atau Enable Firewall Filter Mikrotik